Rofa Kuta Hotel
Semua kamar penuh. Ubah tanggal atau detail lainnya, yuk!
Udah punya akun belum?
Buat akun atau log in yuk. Ada diskon dan benefit biar kamu makin cuan!
Semua kamar lagi penuh
Tenang, kamu bisa nginep di sini pada tanggal lain. Ubah tanggal nginep dulu, yuk!
Serunya Nginep di Sini
Fasilitas Populer
Lokasi
Lihat petaAltara Moon Tour & Travel
Atraksi outdoor
80m
Indonesia Impression
Landmark lain
96m
Dharma Bali Tour
Landmark lain
127m
Geprek Bensu Nakula
Restoran
145m
The Gallery
Tempat belanja
167m
Kebijakan Akomodasi
Mau check in lebih awal? Kamu bisa isi Permintaan Khusus di halaman pemesanan.
Anak
Hanya tamu berumur 1 tahun ke atas yang bisa menginap di sini.
Anak-anak 12 tahun ke atas dianggap sebagai tamu dewasa.
Pastikan umur anak yang menginap sesuai dengan detail pemesanan. Jika berbeda, tamu mungkin akan dikenakan biaya tambahan saat check-in.
Deposit
Tamu tidak perlu membayar deposit saat check-in.
Umur
Hanya menerima tamu yang berumur di atas 1 tahun.
Sarapan
Sarapan tersedia pukul 07:30 - 09:30 waktu lokal.
Hewan peliharaan
Tidak diperbolehkan membawa hewan peliharaan.
Merokok
Kamar bebas asap rokok.
Alkohol
Minuman beralkohol tidak diperbolehkan.
Tentang Rofa Kuta Hotel
Selengkapnya
Terletak dengan nyaman selama 10 menit berkendara dari Pantai Kuta dan Pantai Legian yang tersohor, Rofa Kuta Hotel menawarkan kolam renang outdoor, spa dan layanan pijat. WiFi gratis juga tersedia di seluruh hotel.
Setiap kamar di Rofa Kuta Hotel memiliki nuansa cerah dan dilengkapi dengan pendingin ruangan, televisi kabel layar datar, penyimpanan laptop dan fasilitas pembuat kopi/teh. Kamar mandi dalam dilengkapi dengan shower, handuk dan perlengkapan mandi. Beberapa kamar memiliki minibar dan menawarkan balkon dengan pemandangan kolam renang.
Beragam pilihan hidangan Indonesia, Asia dan Barat yang lezat tersedia di Drupadi Restaurant.
Kamu bisa menikmati sarapan, makan siang atau makan malam di restoran ini atau minta santapanmu diantarkan ke kamar.
Staff resepsionis 24 jam yang ramah selalu siap membantumu dengan layanan concierge, rental mobil dan taksi. Meja pelayanan wisata di hotel ini pun selalu siap membantu merancang perjalanan di sekitar Bali. Staff keamanan pun tersedia 24 jam demi memastikan keamananmu selama menginap. Layanan lain yang tersedia termasuk ruang rapat, layanan laundry dan layanan kebersihan harian.
Bandara Internasional Ngurah Rai terletak 8 km dari Rofa Kuta Hotel. Waterbom Bali, Pasar Seni Kuta Art dan Discovery Shopping Mall terletak 15 menit berkendara dari hotel. Kamu juga dapat memesan layanan antar-jemput bandara pribadi juga dengan biaya tambahan.